Wednesday, March 12, 2025
Google search engine
HomeInternasionalVIDEO: Iran Mulai Persiapkan Upacara Pemakaman Ebrahim Raisi

VIDEO: Iran Mulai Persiapkan Upacara Pemakaman Ebrahim Raisi



Jakarta, CNN Indonesia

Pemerintah Iran langsung mempersiapkan prosesi pemakaman untuk Presiden Ebrahim Raisi yang meninggal pada Senin (20/5).

Upacara pemakaman rencananya akan digelar di dua tempat, yaitu Tabriz dan Qom, pada Selasa (21/5).

Para pelayat pun sudah mulai berkumpul di situs bersejarah Arg Tabriz, di mana spanduk dengan wajah Raisi sudah terpasang di beberapa titik.

Pimpinan tertinggi Iran, Ali Khamenei, pun menetapkan 5 hari berkabung untuk mengenang kepergian Raisi.

Raisi tewas setelah helikopter yang dia naiki jatuh di Azerbajian Timur pada Minggu (19/5).


BACA JUGA:   Netanyahu Bantah Manut AS soal Gencatan di Lebanon, Ingin Terus Perang





Source link

BERITA TERKAIT

BERITA POPULER